Bab 2. Pengembangan Indikator, Nilai dan Bobot, pada Domain Pemangku Kepentingan
Domain pemangku kepentingan merupakan salah satu perangkat dalam penilaian kondisi pengelolaan perikanan dengan pendekatan ekosistem, yang digunakan untuk menganalisis pemangku kepentingan yang terkait dengan pengelolaan perikanan di suatu ekosistem perairan darat yang bertujuan untuk mengetahui peran pemangku kepentingan dalam pengelolaan sumberdaya perikanan di perairan darat. Terdapat 4 (empat) indikator pada domain lingkungan sumber daya ikan, yaitu tingkat sinergitas kebijakan/program/kegiatan lintas sektor, kapasitas pemangku kepentingan, orientasi kebijakan pemerintah daerah dan kelembagaan pengelola perikanan skala lokal.
Peringkat indikator pada masing-masing domain merupakan urutan peringkat untuk menunjukkan tingkat kepentingan suatu indikator pada suatu ekosistem perairan darat. Di sisi lain, bobot menunjukkan porsi masing-masing indikator pada suatu domain.
2.1. Sinergitas Kebijakan/Program/Kegiatan Lintas Sektor
Definisi tingkat sinergitas kebijakan pengelolaan perikanan adalah tingkat keterpaduan dan kesela...
2.2. Kapasitas Pemangku Kepentingan
Definisi peningkatan kapasitas pemangku kepentingan adalah upaya-upaya konstruktif yang dilakukan...
2.3. Orientasi Kebijakan Pemerintah Daerah
Definisi orientasi kebijakan Pemerintah Daerah adalah orientasi pelaksanaan program/kegiatan/angg...
2.4. Kelembagaan Pengelola Perikanan Skala Lokal
Definisi kelembagaan pengelola perikanan skala lokal adalah adanya kelembagaan yang mengelola per...