Advanced Search
Search Results
303 total results found
2.2. Persiapan Implementasi EAFM di Perairan Darat
Pengelolaan perikanan perairan darat bersifat lebih unik dibandingkan dengan pengelolaan perikanan laut. Kegiatan perikanan tangkap di laut lebih didominasi oleh kegiatan ekonomi, sehingga armada, alat tangkap, daerah penangkapan, waktu/musim penangkapan, dan ...
EXECUTIVE SUMMARY
Daerah aliran sungai (DAS) Cimandiri merupakan salah satu area sungai yang sangat penting di Indonesia, khususnya di Kabupaten Sukabumi untuk sektor pertanian, perikanan, pembangkit listrik, wisata. DAS Cimandiri merupakan salah satu wilayah yang belum tersedi...
KATA PENGANTAR
Biodiversitas ikan pada perairan darat di wilayah Indonesia termasuk tinggi yang mencapai lebih dari 1.250 spesies. Tingkat endemisitas ikan tersebut juga tinggi yang erat kaitannya dengan kondisi geografi berupa negara kepulauan dengan tiga daerah sebaran pen...
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Ikan air tawar terdapat tesekitar 18000 spesies yang mewakili seperempat dari vertebrata dunia merupakan komoditas yang tak tergantikan dan semakin dipengaruhi oleh aktivitas manusia. Berdasarkan indeks baru, perubahan kumulatif dalam aspe...
PROFIL DAS CIMANDIRI
Wilayah daerah aliran sungai (DAS) Cimandiri secara administrative masuk Kabupaten Sukabumi dan sebagian masuk dalam Kabupaten Cianjur. Cimandiri terletak di 06°04’54” - 07°00’43 7°01′37″ LS dan 106°05’30 - 106°32′53″ BT. Daerah Aliran Sungai (DAS) Cimandiri...
KARAKTERISTIK DAS CIMANDIRI
Daerah Aliran Sungai (DAS) Cimandiri berada dalam satu wilayah administrasi Propinsi Jawa Barat dengan meliputi tiga Kabupaten yaitu Kabupaten Sukabumi, Kota Sukabumi dan Kabupaten Cianjur. DAS Cimandiri mempunyai anak-anak sungai yaitu Cicatih, Cipelang, Cita...
BIODIVERSITAS IKAN IKAN DAS CIMANDIRI
Biodiversitas adalah istilah yang menunjukkan keberagaman organisme yang hidup di suatu wilayah. Semakin banyak variasi gen, jenis, serta spesies yang hidup di lokasi tersebut, maka semakin tinggi biodiversitasnya. Biodiversitas juga kerap disebut sebagai kean...
REKOMENDASI
Daerah aliran sungai Cimandiri merupakan area sungai yang sangat penting di Kabupaten Sukabumi untuk sektor pertanian, perikanan, pembangkit listrik, wisata. Hasil penelitian terdahulu memperlihatkan bahwa kualitas air pada bagian hulu, tengah, dan hilir masih...
EXECUTIVE SUMMARY
DAS (Daerah Aliran Sungai) Barito tercatat sebagai salah satu DAS di Kalimantan dengan potensi sumberdaya alam sangat tinggi, yang di sepanjang tepian aliran sungainya antara lain terdapat area pertanian, peternakan, perdagangan, perikanan dan berbagai kegiata...
KATA PENGANTAR
Biodiversitas ikan pada perairan darat di wilayah Indonesia termasuk tinggi yang mencapai lebih dari 1.250 spesies. Tingkat endemisitas ikan tersebut juga tinggi yang erat kaitannya dengan kondisi geografi berupa negara kepulauan dengan tiga daerah sebaran pen...
PENDAHULUAN
Latar Belakang Indonesia merupakan negara yang memiliki kekayaan jenis atau biodiversitas ikan yang tinggi baik ikan laut maupun tawar. Untuk ikan air tawar, Froese dan Pauly (2023) mencatat lebih dari 1.250 spesies. Tingginya kekayaan jenis ikan ai...
PROFIL DAS BARITO
2.1. Lokasi dan Gambaran Umum Daerah Aliran Sungai (DAS) Barito merupakan salah satu DAS besar yang mengalir di Pulau Kalimantan, dengan panjang 900 km, lebar 65 m dan luasan ± 6.325.064,8 Ha. Letak geografis DAS Barito dengan koordinat antara 113o13’12,9” BT...
KARAKTERISTIK EKOSISTEM DAS BARITO
Ekosistem secara ringkas adalah hubungan timbal balik atau interaksi antara mahluk hidup dengan lingkungannya. Makhluk hidup merupakan komponen biotik, dan lingkungan komponen abiotik, dimana keduanya saling membutuhkan satu dengan lainnya. Pada DAS Barito mul...
POTENSI DAN STATUS BIODIVERSITAS IKAN
Biodiversitas ikan di DAS Barito sebanyak 240 jenis yang tergolong ke dalam 67 famili dan 148 genus (lampiran 1). Jumlah yang sangat besar, dan hampir separuh lebih jenis ikan yang mendiami perairan Kalimantan. Famili Cyprinidae menunjukkan anggota jenis palin...
REKOMENDASI
Daerah Aliran Sungai (DAS) Barito merupakan salah satu DAS terluas di Kalimantan, yang didalamnya terdapat biodiversitas ikan yang sangat tinggi. Potensi dari jenis-jenis ikan yang ada sebagian besar telah banyak dimanfaatkan oleh masyarakat setempat baik seba...
EXECUTIVE SUMMARY
Daerah aliran sungai (DAS) Kampar merupakan salah satu area sungai yang sangat penting di Indonesia, khususnya di Provinsi Riau dan Sumatera Barat untuk penyediaan air bersih, sektor pertanian dan perikanan, pembangkit listrik, serta pariwisata. DAS Kampar mer...
KATA PENGANTAR
Biodiversitas ikan pada perairan darat di wilayah Indonesia termasuk tinggi yang mencapai lebih dari 1.250 spesies. Tingkat endemisitas ikan tersebut juga tinggi yang erat kaitannya dengan kondisi geografi berupa negara kepulauan dengan tiga daerah sebaran pen...
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Indonesia merupakan negara yang memiliki kekayaan jenis atau biodiversitas ikan yang tinggi baik ikan laut maupun tawar. Untuk ikan air tawar, Froese dan Pauly (2023) mencatat lebih dari 1.250 spesies. Tingginya kekayaan jenis ikan air taw...
PROFIL DAS KAMPAR
2.1. Lokasi dan Gambaran Umum Sungai Kampar secara administrasi melintasi 2 provinsi, yakni Provinsi Riau (Kabupaten Pelalawan, Kabupaten Kuantan Singingi, Kabupaten Kampar, Kabupaten Indragiri Hilir, Kabupaten Indragiri Hulu, Kabupaten Rokan Hulu, Kabupaten ...
KARAKTERISTIK EKOSISTEM DAS KAMPAR
Ekosistem adalah sebuah sistem ekologi yang dibentuk dari hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungan sekitarnya. Ekosistem juga bisa dimaknai sebagai tatanan kesatuan utuh dan menyeluruh yang terjadi antara unsur lingkungan hidup yang saling ...